Friday, July 3, 2015

Pembersih wajah aybela

Pembersih wajah aybela


Salah satu kunci wajah yang indah adalah rajin membersihkan wajah. Namun banyak sekali sabun-sabun pembersih wajah yang mengandung bahan kimia dan tidak cocok di wajah yang pada akhirnya membuat kulit menjadi berjerawat dan berminyak. Oleh sebab itu gunakanlah pembersih wajah dengan bahan-bahan alami untuk meminimalisir risiko.

Apa sih pembersih wajah itu?

Pembersih wajah atau cleanser merupakan cairan pembersih wajah yang mampu mengangkat minyak dan kotoran pada pori-pori kulit. Biasanya penggunaan pembersih wajah digunakan sebelum memakai make up, yang dilanjutkan dengan toner atau penyegar untuk menutup pori-pori kulit. Dengan menggunakan pembersih dan toner wajah, kecantikan dan kesegaran wajah Anda akan terpancar.

Banyak sekali produk – produk pembersih wajah yang dijual di pasaran, tentu pemilihan produk tersebut harus selektif mungkin, jangan sampai memilih produk yang justru merusak wajah Anda. alangkah baiknya mengetahui karakteristik kulit sehingga tidak bingung memilih produk yang cocok.

-              Kulit Normal adl Pembersih yang tepat untuk karakteristik jenis kulit normal adalah                              menggunakan pembersih yang bersifat soft – free atau pembersih ber-PH netral.
-                          Kulit Kering yaitu pembersih jenis cleanser yang lembut dan mengandung butiran-butiran scrub.         hindari pembersih jenis foam atau busa, karena dapat mengakibatkan wajah menjadi lebih                   kering.
-                         Kulit Sensitif menggunakan pembersih dengan komposisi yang terbuat dari bahan-bahan alami           yang bebas dari bahan kimia sehingga perawatannya bisa lebih tepat sasaran.

pembersih wajah jelas sangat penting untuk membuat kulit bersih dan bisa kembali bernafas setelah seharian menggunakan makeup.  Macam pemberih wajah seperti dibawah ini : 

-                       Cleansing milk pembersih wajah yang satu ini dapat dipakai oleh semua jenis kulit
-                       Cleansing Water
-                      Cleansing oil dan cleansing cream efektif mengangkat kotoran dan makeup, sekaligus melindungi        kelembaban kulit wajah
-                      berupa tisu basah yang bisa kamu gunakan untuk membersihkan wajah dari debu, minyak,                   kotoran serta makeup


Dengan menggunakan pembersih wajah yang sesuai, tidak ada sisa makeup yang berpotensi mengganggu kesehatan kulit wajah. Semoga bermanfaat...


Kunjungi webside kita di WWW.AYBELA.COM dan jangan lupa @ LINE kami di @tipskecantikan (pake @) 


Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Pembersih wajah aybela

0 comments:

Post a Comment